Senin, 29 Agustus 2011

Melihat Kehidupan Masyarakat Nias Masa Lampau


 Masyarakat Nias menamakan diri mereka "Ono Niha" (Ono artinya anak/keturunan; Niha artinya manusia) dan pulau Nias sebagai "Tanö Niha" (Tanö artinya tanah/Pulau). Berikut foto-foto masyarakat Nias zaman pemerintahan kolonial Belanda.










Sumber: TropenMuseum Royal

Tidak ada komentar:

Posting Komentar